Sebuah kota yang indah dan tenang terletak di sebelah timur laut propinsi Kalimantan Timur. Merupakan kota kecamatan yang sekaligus merupakan ibukota Kabupaten Berau.
Tambang utamanya adalah batubara, sedangkan sektor lain yang tumbuh berkembang adalah perikanan, perkebunan, perdagangan, pariwisata

Tidak ada komentar:
Posting Komentar